Kamis, 15 Januari 2015
Batik Megamendung Di Klaim Turkey ???
Lucunya Negriku......
Hellow Netizen... kali ini kita bahas salah satu kekayaan indonesia yang lagi jadi perbincangan hangat di medsos,
Yap... BATIK indonesia, tepatnya Batik Megamendung yang lagi jadi hot thread para netizen di media sosial yang katanya batik asal Cirebon, Jawa Barat tersebut di klaim oleh negara lain,
Seorang pengguna path, Inggrid mem-posting foto batik megamendung berwarna biru yang berlabel "Turki Limited Edition"
kalo udah begini aja baru deh heboh, menggembar - gemborkan batik itu punya indonesia, lah kemaren pada kemana? cukup pulau Pulau Sipadan dan Ligitan aja deh yang direbut..
jangan sampai kekayaan indonesia yang laiinya ikut direbut.
Salam Merah Putih
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar